hanya saja, penjualan atribut PPSM Sakti tersebut masih terbatas pada penjualan di Stadion Abu bakrin, itupun kalau ada pertandingan PPSM sakti. Hal itulah yang kemudian Mengilhami salah satu pentolan Suporter asal kampung seneng banyurojo untuk mendirikan sebuah Distro yang khusus untuk menyediakan berbagai atribut PPSM Sakti. Adalah Topan, seorang pentolan Simo Lodro yang mempunyai ide untuk membangun distro PPSM Sakti ini.
Distro yang kini berlokasi di jalan Sarwo Edhie Wibowo (depan Panca Arga Pintu 1-2) ini bernama Orange Shop. Orange shop menyediakan berbagai atribut PPSM Sakti dan Simo Lodro. Mulai dari kaos, boneka, topi, syal, dan lain-lain. Dengan berdirinya distro ini, diharapkan akan makin meningkatkan rasa cinta warga magelang pada tim sepak bola kebanggan kota magelang ini.
Untuk Informasi lebih lanjut tentang Orange Shop, kalian bisa langsung ke distro orange shop, atau bisa berkomunikasi dengan mas Topan lewat facebook disini
0 komentar:
Posting Komentar