Senin, 30 November 2009

Magelang dari dulu sampai sekarang

Bangunan-bangunan tua di magelang dinilai mempunya sejarah yang panjang dan mempunyai nilai peradaban yang tinggi, hal ini dikarenakan karna usia kota magelang yang sudah tua, magelang merupakan salah satu kota yang mempunyai bekas peninggalan banguna-bangunan peninggalan masa lalu yang cukup banyak,baik peninggalan dari para penjajah,maupun peninggalan dari masyarakatnya sendiri

Disini saya akan memperlihatkan beberapa foto tentang bangunan-bangunan kuno yang tetap dapat berdiri tegak sampai sekarang walaupun sudah mengalami beberapap perubahan.
saat kita melihat bangunan-bangunan itu,seakan mereka berkata pada kita "kami adalah bukti betapa besarnya peradaban anda,biarkanlah kami hancur dan lekang oleh waktu asalkan peradaban berikutnya harus lebih baik dan lebih mengagungkan kemanusiaan !"


menara air di alun-alun (lebih dikenal dengan nama "kompor magelang" (dulu dan sekarang)


masjid kauman di sebelah timur alun-alun (dulu dan sekarang)


jembatan kerckoff di jalan ikhlas (dulu dan sekarang)


gereja di samping trio plaza (dulu dan sekarang)


candi borobudur (dulu dan sekarang)

0 komentar:

Posting Komentar

 

Kotak Pesan



Followers

Nomer Penting

Kode Telefon (0293)

Polwil kedu : 363301
Polres Magelang : 362187
Polresta magelang 314451
RSU Muntilan : 587004
RSU Tidar : 362463
PMI : 362781
PDAM : 788096
Gangguan PLN : 362259
P Kebakaran : 788213
P kebakaran : 362300

Data Kunjungan

Copyright © 2009 Blogger Template Designed by Bie Blogger Template Vector by DaPino